PUASA
SHOLAT
HARI RAYA
Al Qur'an
Akidah Akhlak
100

Apa nama bulan di mana umat Islam diwajibkan berpuasa?

Ramadan

100

Berapa kali sholat wajib dalam sehari semalam?

Lima kali

100

Apa nama Hari Raya umat Islam yang dirayakan setelah bulan Ramadan?

Hari Raya Idul Fitri

100

Nama surat pertama dalam Al-Qur'an adalah? 

Al-Fatihah

100

Mengucapkan salam kepada teman adalah contoh akhlak…

Terpuji

200

Orang yang diperbolehkan tidak berpuasa tetapi wajib menggantinya di lain waktu adalah...

Orang sakit

200

Sebelum sholat, kita harus suci dari hadas dengan cara...?

Wudhu

200

Setelah salat Idul Fitri, umat Islam saling...?

Saling bermaafan

200

Siapakah yang menurunkan Al-Qur'an kepada Nabi Muhammad?

Malaikat Jibril

200

Arti dari “Asmaul Husna” adalah…

Nama-nama Allah yang baik 

300

Apa manfaat puasa bagi kesehatan?

Melatih pengendalian diri dan menjaga kesehatan tubuh

300

Waktu sholat Maghrib dimulai saat?

Matahari tenggelam

300

Idul Adha dirayakan pada?

tanggal 10 bulan dzulhijjah

300

Apa arti dari "Bismillahirrahmanirrahim"?

Dengan menyebut nama Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang

300

Rukun Islam ada berapa?

Lima

400

Seseorang berbuka puasa karena lupa dan makan, apa yang harus dia lakukan?

Tetap melanjutkan puasanya karena lupa tidak membatalkan

400

Sebutkan tiga rukun sholat!

1. Niat

2. Berdiri bagi yang mampu

3. Takbiratul Ihram

4. Membaca Surah Al-Fatihah di setiap rakaat

5. Rukuk dengan tuma'ninah

6. I’tidal dengan tuma’ninah

7. Sujud dua kali dengan tuma’ninah

8. Duduk di antara dua sujud dengan tuma’ninah

9. Sujud kedua dengan tuma’ninah

10. Duduk tasyahud akhir

11. Membaca tasyahud akhir

12. Membaca shalawat Nabi pada tasyahud akhir

13. Salam

14. Tertib

400

Apa nama ibadah yang dikerjakan umat Islam bersamaan dengan Hari Raya Idul Adha?

Haji

400

Surat apa yang tidak diawali dengan Bismillahirrahmanirrahim?

At-Taubah

400

Apa saja contoh akhlak tercela yang harus dihindari?

Sombong, iri hati, dan bohong

500

Hukum puasa bagi orang yang sedang dalam perjalanan jauh (musafir)!

Diperbolehkan untuk tidak berpuasa, tetapi wajib menggantinya di hari lain (qadha).

500

Apa yang membatalkan sholat? Sebutkan minimal 3!

  • Berbicara dengan sengaja
  • Bergerak banyak tanpa keperluan
  • Tertawa terbahak-bahak
  • Hadats besar atau kecil
500

Sebutkan 3 amalan sunnah yang dianjurkan sebelum berangkat salat Idul Fitri!

  • Mandi sebelum salat Idul Fitri 
  • Makan terlebih dahulu 
  • Berjalan kaki menuju tempat salat 
500

Surat pendek yang sering dibaca sebelum tidur adalah...

Al-Ikhlas, Al-Falaq, An-Nas

500

Siapakah Tuhan, Nabi dan Kitab kita?

Allah, Nabi Muhammad dan Al-Qur'an

M
e
n
u