Sejumlah uang yang diperoleh masyarakat atau keinginan masyarakat untuk memegang uang dalam periode waktu tertentu dalam rangka memenuhi kebutuhan
Permintaan Uang
Teori kuantitas uang di kemukakan oleh
David Ricardo
Jika jumlah uang yang beredar naik, maka barang dan jasa juga akan...
Naik
nilai uang tergantung pada jumlah uang yang beredar, kecepatan uang yang beredar, dan jumlah barang yang diperdagangkan disebut teori..
Transaksi
Pada teori permintaan uang menurut Keynes, ketika setiap orang yang bekerja ingin memperoleh upah atau uang untuk membeli barang - barang kebutuhannya disebut motif...
Transaksi
Faktor yang mempengaruhi penawaran uang!
Tingkat diskonto, cadangan kas, kebijakan pasar terbuka, nilai tukar rupiah, sistem perbankan
Sebutkan tiga motif permintaan uang menurut Keynes
Sebutkan tiga motif permintaan uang menurut Keynes
Siapa yang mengendalikan penawaran uang dalam perekonomian?
Siapa yang mengendalikan penawaran uang dalam perekonomian?
Apa saja instrumen yang digunakan bank sentral untuk mengatur jumlah uang beredar?
Operasi pasar terbuka,Fasilitas diskonto (suku bunga acuan),Cadangan wajib minimum (reserve requirement)
Pada teori permintaan uang yang mencetuskan teori persediaan kas aadalah...
Irving Fisher